Segelas Air

Kamis, 29 Februari 2024

Heriyanto

Inspirasi

Dibaca: 18140 kali

Ada seorang anak yang setiap hari rajin beribadah ke masjid. Lalu suatu hari , Si Anak berkata kepada Ibunya.

Anak: "Ibu mulai hari ini saya tidak mau ke Masjid lagi".

Ibu: "Loh Kenapa Nak ?" (sahut ibu).

Anak: "Karena dimasjid saya menemukan orang-orang yang kelihatannya suci, tapi sebenarnya tidak. Ada yang sibuk dengan Gadgetnya dan ada juga yang membicarakan keburukan orang lain."

Sang ibu berpikir sejenak dan berkata,

Ibu: "Baiklah kalau begitu, tapi ada satu syarat yang harus kamu lakukan dan setelah itu terserah dengan keputusan apa yang akan kamu ambil".

Anak: "Apa itu bu?"

Ibu: "Ambilah segelas air penuh, lalu bawa keliling masjid, Ingat jangan sampai airnya ada yang tumpah !"

Si Anak pun membawa segelas air penuh, berkeliling masjid dengan hati-hati dan focus, sehingga tidak ada setetes air yang tumpah. Sesampainya dirumah, Si Ibu Bertanya

Ibu: "Sudah kamu lakukan nak, Apakah ada air yang tumpah ?"

Anak: "Tidak ada bu"

Ibu: "Apakah dimasjid tadi ada orang yang sibuk dengan gadgetnya ?"

Anak: "Wah.... Saya tidak tahu bu, karena padangan saya hanya tertuju dan focus pada gelas yang berisi air"

Ibu: "Apakah tadi dimasjid ada orang-orang yang membicarakan kejelekan orang lain nak ?"

Anak: "Saya tidak mendengar bu, karena saya hanya konsentrasi menjaga air dalam gelas tidak tumpah"

Sang ibu pun tersenyum, lalu berkata

Ibu: "Begitulah hidup anakku, jika kamu FOCUS dan KONSENTRASI pada tujuan hidupmu, kamu tidak akan punya waktu untuk menilai kejelekan orang lain. Jangan sampai kesibukanmu menilai kualitas orang lain membuatmu lupa akan kualitas dirimu"

#ibuadalahmotivatorsejati

Berita Terkait

Komentar via Facebook

Kembali ke atas

Pencarian

Stoic

Dibaca: 45366 kali

Kode Respond HTTP

Dibaca: 44388 kali

Memento Mori

Dibaca: 41099 kali

Ajaran Japan Smart Society

Dibaca: 38392 kali

6 Etika Dalam Hidup

Dibaca: 28180 kali

Kabar Baik Dan Kabar Buruk

Selasa, 29 April 2025

Wajah Manusia

Senin, 17 Maret 2025

Cerita Dari Ganjaran Membaca

Kamis, 06 Februari 2025

Konversi Nilai Tugas 1 + 2 ERP

Senin, 27 Januari 2025

 

 

 

 

 

 

unm
 

 

 

 



semua agenda

Agenda

17 Maret 2025
Jadwal-2025-1
semua download

Download

Jajak Pendapat

Seberapa penting membaca buku ?
Tidak Tau
Tidak Penting
Cukup Penting
Sangat Penting

Lihat